Cinta
Cinta lingkungan lewat lomba kelinci
Liputan 6.com, Ponorogo: Mencinta lingkungan juga termasuk bagaimana mencintai makhluk hidup lain, seperti kelinci. Sebuah lomba digelar untuk lebih mengakrabkan anak-anak dengan kelinci. Kegiatan ini berlangsung di Taman Kota Ponorogo, baru-baru ini.
Pemenang lomba akan memperoleh hadiah berupa buku dan kelinci. Kegiatan ini dimotori oleh komunitas pecinta kelinci yang tergabung dalam Koperasi Kelompok Perberdayaan Masyarakat Ponorogo dengan tujuan menyediakan alternatif kegiatan liburan.(ISW/AND) sumber : http://berita.liputan6.com/
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar